Tidak banyak perumahan yang dikembangkan di kawasan Setiabudi, jika pun ada, unitnya sudah habis terjual. Berikut adalah salah satu perumahan yang terletak di kawasan Setiabudi. Walau begitu perumahan ini memiliki kelebihan dan kekurangan. Berikut ulasan singkatnya.

Kelebihan perumahan ini adalah :
- Harga lebih murah dari harga pasaran,
- Desain modern minimalis dengan bangunan 2 lantai,
- Lokasi dekat ke Kota Bandung dan Kota Lembang.
Kekurangan perumahan ini adalah :
- Lokasi tidak di pinggir jalan,
- Akses ke lokasi memiliki medan yang menanjak, namun di lokasi perumahan merupakan tanah datar,
- Skema hanya cash keras dan bertahap (maksimal 24 bulan).

Bangunan 2 lantai dengan 2 kamar tidur (di lantai 2) ini memiliki ruangan santai yang nyaman, karena dilengkapi dengan klam ikan mini yang bisa menjadikan suasana menjadi lebih rileks.

Unit yang dipasarakan untuk cluster perdana ini adalah tipe 65/60 dengan harga :
- Rp. 757.000.000 dengan skema cash bertahap 24 bulan,
- Rp. 657.000.000 dengan skema cash keras.

Tabel skema cash bertahap di atas, bisa menjadi bahan pertimbangan sebelum membeli. Jika tertarik, segera hubungi marketing pada nomor WA :